Fraksi PKS DPRD DKI Jakarta mendorong Gubernur Anies Baswedan memakai diskresinya untuk melepas kepemilikan saham bir di PT Delta Djakarta. Diketahui Pemprov DKI memegang saham 26,25 persen yang sudah dimiliki sejak era Gubernur Ali Sadikin. Ketua Fraksi PKS DPRD DKI Muhammad Arifin mengatakan Gubernur Anies Baswedan perlu mengambil diskresinya sebagai gubernur jika keinginannya tersebut terganjal […]